Melepas bukan berarti menyerah. Sedikit dari kita faham bahwa melepaskan bukan bagian dari menyerah. Melepaskan adalah bagian dari melakukan yang terbaik Saat mempertahankan hanya membuat kita saling sakit. Kemudian menyembuh dengan cara kita yang mungkin rumit. Dan perlahan masing-masing kita akan mulai bangkit. Selamat berjuang untuk sembuh Dan kembali saling menyembuhkan. Sungguh, Allah selalu punya cara unik untuk membuat kita saling mendoakan. Semoga Allah selalu menguatkan. Dewi Lestari
Postingan
Menampilkan postingan dari Juni, 2021
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
Sometimes, you only need to slow down your moves. If you feel tired, just stop a little while. Take a deep breath then move forward. You don't need to run, you don't have to rush. Not everything needs to be there soon. Slower _(than everyone)_ doesn't mean you lose. They come first, congratulations, but that doesn't mean you are worse. You are on time, we all are. Enjoy the moment you're standing right now. Take your time. DL
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
Yang riuh bukan suara tawa bapak-bapak di warung kopi langganan Yang bingar bukan suara knalpot racing di jalan perkampungan Yang kalut bukan suara kendaraan roda dua dan empat di persimpangan Yang gemuruh bukan suara sambaran petir di musim penghujan Yang sesak bukan antrian penuh abang-abang grab di Mekdi Melainkan isi kepala yang entah merasa BERUSAHA atau SEDANG PUTUS ASA Dewi Lestari
SAKITMU BAGIMU
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
Ada sakit yang tak pernah dimengerti orang lain Meski diungkapkan dengan kata menyeluruh Ada luka yang tak pernah dimautaukan orang lain Meski separah apa lukamu mendarah Meski segala air mata terkuras habis Meski segala rintihan tiada henti Tetap saja kau sendiri bersama lukamu Tetap saja kau sendiri bersama sakitmu Beberapa empati menunjukkannya dengan air mata Beberapa lainnya dengan genggaman tangan menguatkan Beberapa lain lagi menunjukkan dengan doa doa yang menggumam Sedang sang apatis menunjukkannya dengan bercanda sesamanya. Dewi Lestari